Perwakilan Sekolah dan Pasar dari NTB Juarai Lomba Pangan Aman Tingkat Nasional
Jakarta (Ekbis NTB) - Badan POM RI memberikan penghargaan lomba tiga Program Perioritas Nasional (Pro PN) Keamanan Pangan yaitu : Desa Pangan Aman, Pasar Pangan Aman Berbasis Komunitas dan Sekolah dengan PJAS Aman.Pada lomba Keamanan Pangan Nasional ini, NTB berhasil meraih beberapa prestasi yang membanggakan untuk wilayah Regional Tengah,...
BBPOM di Mataram Hadirkan Figur POMPI ke Sekolah
Mataram (ekbisntb.com)–Pengenalan Keamanan Pangan sejak dini menjadi salah satu poin penting untuk mendukung terwujudnya generasi sehat dan berdaya saing.Secara rutin Balai Besar Pengawas Obat dan Makanan (BBPOM) di Mataram melakukan sosialisasi ke sekolah - sekolah untuk memastikan bahwa Pangan Jajanan Anak Sekolah (PJAS) aman, bermutu dan bergizi.Edukasi dilaksanakan di...
Sekolah dan Pemerintahan Belajar Cinta Produk Lokal di NTB Mall
Mataram (Ekbis NTB)-NTB Mall sebagai pusat penjualan produk-produk pelaku Usaha Mikro Kecil Menengah (UMKM) dijadikan destinasi belajar. Tidak hanya sekolah, pemerintah daerah luar NTB dan lembagapun melakukan hal yang sama, belajar di NTB Mall.NTB Mall adalah pusat penjualan produk UKKM ekraf, kuliner hingga fesyen. Tidak sekedar sebagai tempat pemasaran,...
Hidupkan Karakter Budaya di Lotim Lewat Sekolah Penggerak
Selong (Ekbis NTB) - Penjabat (Pj) Bupati Lombok Timur (Lotim), H.M. Juaini Taofik mengapresiasi dan mendukung kegiatan gebyar sekolah penggerak yang digelar di halaman Kantor Bupati, Kamis 16 Mei 2024.Keberadaan sekolah penggerak didukung Pemkab Lotim, karena dinilai telah mampu menghidupkan karakter budaya pendidikan.Kepada media usai membuka acara, Pj. Bupati...
Sekolah 3 dan 4 Tahun SMKPP Mataram Berbuah Manis, 70 Persen Lulusan Terserap Lapangan...
Mataram (Ekbis NTB) - Program sekolah 3 dan 4 tahun yang diselenggarakan oleh SMK Pertanian Pembangunan (SMK-PP) Negeri Mataram di Labuapi, Kabupaten Lombok Barat berbuah manis. Sebagian besar lulusannya terserap dunia kerja, baik di dalam negeri, hingga luar negeri.Sekolah UPTD Dinas Pertanian dan Perkebunan Provinsi NTB ini Selasa, 14...