spot_img
26.5 C
Mataram
BerandaTopikPublik

Tag: Publik

Kembangkan Transportasi Publik Perlu Lakukan Kajian Teknis 

PENGEMBANGAN layanan transportasi publik atau angkutan umum kembali mengemuka seiring dengan semakin tumbuhnya kawasan perkotaan dan tingginya mobilitas penduduk. Ditambah lagi dengan kemacetan arus lalu lintas di beberapa ruas jalan mengharuskan pemerintah memikirkan kembali konsep angkutan umum yang ideal di Kota Mataram dan lintas kabupaten/kota. Anggota DPRD NTB H. Didi...

Inisiatif Transportasi Publik Kota Mataram Patut Dicontoh

ORGANISASI Angkutan Darat (Organda) mengapresiasi dan mendukung inisiatif Pemerintah Kota Mataram untuk menghadirkan angkutan publik dalam rangka mengurai potensi kemacetan dimasa mendatang. Ketua Organda Provinsi NTB, Junaidi Kasum mengatakan, apa yang dilakukan oleh Pemkot Mataram menurutnya menjadi langkah luar biasa yang dilakukan untuk menjaga eksistensi angkutan umum atau bemo kuning...

Manfaatkan CSR untuk Pembangunan Fasilitas Publik

WAKIL Ketua Komisi I DPRD Kota Mataram, Drs. HM. Zaini mengkritisi pemanfaatan dana CSR (Corporate Social Responsibility) dan target retribusi parkir dan di Kota Mataram yang tidak pernah mencapai target. Dia menyayangkan, selama beberapa tahun terakhir, Pemerintah Kota Mataram terus melakukan kajian dan diskusi terkait pengelolaan parkir dan pemberdayaan...

Kementerian PUPR Terus Laksanakan Pembangunan Hunian Layak bagi Publik

Jakarta (ekbisntb.com) - Kementerian Pekerjaan Umum dan Perumahan Rakyat (PUPR) terus melaksanakan program pembangunan hunian layak untuk masyarakat di Indonesia. "Kementerian PUPR telah menyalurkan APBN telah mendukung penyediaan hunian di Indonesia melalui Program Perumahan dan Kawasan Permukiman yang dilaksanakan oleh Direktorat Jenderal Perumahan dan Direktorat Jenderal Pembiayaan Infrastruktur Pekerjaan Umum dan...

Mal Pelayanan Publik Lombok Utara Beroperasi

Tanjung (ekbisntb.com) - Pemerintah Kabupaten (Pemkab) Lombok Utara mengoperasikan mal pelayanan publik (MPP) guna meningkatkan pelayanan kepada masyarakat."MPP ini diharapkan menjadi pusat pelayanan yang memadukan berbagai kebutuhan administratif dalam satu tempat," kata Bupati Lombok Utara Djohan Sjamsu di Lombok Utara, Jumat 28 Juni 2024.Hal itu disampaikan Bupati saat peluncuran...