Pemda Lombok Utara Terima Infrastruktur Irigasi Bantuan PT. SMI dan Yayasan Bantu Indonesia Bersama
Lombok (ekbisntb.com) -Pemda Kabupaten Lombok Utara (KLU) menerima Program Revitalisasi Irigasi Bantuan PT. Sarana Infrastruktur Indonesia dan Yayasan Bantu Indonesia Bersama, Selasa (7/10/2025). Bantuan irigasi tersebut ditempatkan di Desa Segara Katon, Kecamatan Gangga.Untuk diketahui, PT. SMI merupakan lembaga Badan Usaha Milik Negara (BUMN) yang berada di bawah koordinasi Kementerian...
Butuh Rp3 Miliar untuk Rekondisi Jaringan Irigasi DI Gapit
Sumbawa Besar (ekbisntb.com) - Balai Pengelolaan Sumber Daya Air Wilayah Sumbawa pada Dinas Pekerjaan Umum (PU) Provinsi NTB, membutuhkan anggaran sekitar Rp 3 miliar untuk melakukan rekondisi terhadap saluran irigasi pada Daerah Irigasi (DI) gapit karena kondisinya sangat memprihatinkan.
"Jadi, bendungan Gapit dari segi terknis memiliki luas sekitar 1.300 hektar...
Pansus Diminta Tegas Lindungi Kawasan Pertanian dan Irigasi
Lombok (ekbisntb.com) — Pembahasan Rancangan Peraturan Daerah (Raperda) Rencana Tata Ruang Wilayah (RTRW) Kota Mataram kembali memantik perdebatan dalam rapat pleno di DPRD Kota Mataram, Senin 16 Juni 2025. Sejumlah anggota DPRD menyoroti belum jelasnya status pembangunan kolam retensi di RTH (Ruang Terbuka Hijau) Pagutan serta lemahnya perlindungan terhadap...
Libur Paskah, Gubernur Iqbal Tetap Kerja, Rapat Revitalisasi Irigasi
Lombok (ekbisntb.com) - Agenda Gubernur NTB, Lalu Muhamad Iqbal (LMI) tak kenal libur. Disaat libur Paskah, secara khusus ia rapat dengan Tenaga Ahli Menteri Pertanian.
Pertemuan yang berlangsung sejak pukul 07.30 WITA tersebut membahas dukungan pengairan bagi Musim Tanam (MT) kedua untuk padi dan jagung yang akan dimulai dalam waktu...
Sukseskan Program Swasembada Pangan Sumbawa Butuh Jaringan irigasi Tersier
Sumbawa Besar (ekbisntb.com) - Dinas Pertanian (Distan) Sumbawa, mengaku membutuhkan puluhan titik jaringan irigasi tersier di sejumlah kecamatan dan desa untuk mensukseskan program swasembada pangan yang telah dicanangkan pemerintah.
"Sampai hari ini belum semuanya terbangun terutama di beberapa daerah irigasi (DI) salah satunya di bendungan batu bulan, Mamak dan Tiu...




