Tinjau Ulang Rencana Impor Ayam Beku
MENYIKAPI masih mahalnya harga ayam potong, Ketua Komisi II DPRD Kota Mataram, Herman, A.Md., meminta Dinas Pertanian Kota Mataram segera mengambil langkah strategis. ‘’Namun terkait dengan kebijakan untuk mengambil ayam beku itu harusnya ditinjau kembali,’’ katanya menjawab Ekbis NTB di DPRD Kota Mataram, kemarin.Artinya, lanjut Herman, di satu sisi...
Impor Beras Vietnam, Kadistanbun Sebut Tidak Berpengaruh Terhadap Petani
Mataram (Ekbis NTB) - Menurut data BPS yang dirilis pada Rabu, 15 Mei 2024 kemarin, pada bulan April 2024, NTB diketahui melakukan impor beras dari Vietnam hingga mencapai 10.250 ton dengan nilai sebesar USD 6,7 juta.
Diketahui, di bulan sebelumnya, yaitu bulan Maret, petani NTB mengalami panen raya beras setelah...
Kemendag Sebut Ada Kemungkinan Peraturan Impor Direvisi Kembali
Jakarta (Ekbis NTB) - Direktur Jenderal Perdagangan Luar Negeri Kementerian Perdagangan (Kemendag) Budi Santoso menyatakan bahwa mengingat situasi ekonomi dan arus perdagangan yang dinamis, terdapat kemungkinan aturan terkait impor direvisi kembali.“Jadi (Permendag) justru harus dinamis, kami harus mengikuti perubahan perkembangan dinamika ekonomi yang berjalan, jadi setiap saat (perubahan aturan)...
Impor Beras dari Vietnam dan Thailand Distop Masuk NTB
Mataram (Ekbis NTB) - Perum Bulog NTB menghentikan beras luar negeri (impor) impor masuk NTB. Setelah kegiatan panen terus berlangsung.
Pimpinan Wilayah Perum Bulog NTB, Raden Guna Dharma di ruang kerjanya, Kamis 2 Mei 2024 menyampaikan hal ini.
“Terakhir sudah di stop, yang terakhir masuk 6.600 ton. Total beras impor yang...