Tag: Forum Anak Linbkungan
Cegah Penggunaan Gawai Berlebih, Forum Anak Lingkungan Monjok Baru Rutin Gelar “Monday”
FORUM Anak lingkungan Monjok Baru, Kelurahan Monjok Timur Kota Mataram rutin gelar kegiatan Monday atau Monroe Sunday untuk menghindari penggunaan gawai berlebih oleh anak-anak. Kegiatan ini mulai dilakukan sejak dua tahun lalu dan rutin dilakukan satu bulan sekali dengan turut mengundang psikolog.
Monroe Sunday atau Monday merupakan kegiatan yang diinisiasikan...