Kecamatan Utan, Kantong Kemiskinan di Sumbawa
Sumbawa Besar (ekbisntb.com) - Dinas Sosial (Disos) Kabupaten Sumbawa menyebutkan bahwa Kecamatan Utan menjadi salah satu kantong kemiskinan di Kabupaten Sumbawa. Hal ini berdasarkan jumlah penerima bantuan sosial (PKH, BPNT, dan PBI Kesehatan) terbesar dibandingkan dengan kecamatan lainnya.
"Utan menjadi salah satu kantong kemiskinan kita lantaran jumlah penduduk yang sangat...




