Dana Transfer Turun Rp 206 Miliar, Bupati Najmul Akhyar Ajak DPRD Bahas Secara Konstruktif
Lombok (ekbisntb.com) -Rancangan APBD tahun anggaran 2026 telah disampaikan Bupati Lombok Utara, Dr. H. Najmul Akhyar, SH., MH., dalam rapat paripurna DPRD Kabupaten Lombok Utara, Senin (3/11/2025). Terdapat penurunan dana transfer dari pusat ke daerah sebesar Rp 206,75 miliar lebih.Bupati dalam sidang DPRD kemarin memaparkan, RAPBD tahun anggaran 2025...




