spot_img
26.5 C
Mataram
BerandaTopikSekolah Rakyat

Tag: Sekolah Rakyat

Putus Rantai Kemiskinan Ekstrem, Sekolah Rakyat Harus Tepat Sasaran

Lombok (ekbisntb.com) – Program Sekolah Rakyat gratis yang diinisiasi oleh Presiden Prabowo Subianto diharapkan dapat dilaksanakan dengan baik, sehingga dapat benar-benar mengentaskan kemiskinan ekstrem, terutama di Provinsi NTB. Anggota Komisi V DPRD NTB, Made Slamet, menyatakan, "Program ini bertujuan untuk mengatasi kemiskinan ekstrem dan memutus mata rantai kemiskinan. Kami mendukung...