spot_img
26.5 C
Mataram
BerandaTopikREI

Tag: REI

REI NTB Minta Validasi Data “Backlog”

ASOSIASI pengembang perumahan atau Real Estate Indonesia (REI) Provinsi NTB meminta dilakukan validasi data backlog atau kekurangan rumah. Berdasarkan data Dinas Perumahan Pemukiman (Perkim) Provinsi NTB, saat ini kekurangan rumah di NTB mencapai sebanyak 204.492 unit. Menurut Ketua REI Provinsi NTB, H. Heri Susanto, data backlog yang dimiliki oleh Dinas...

41 Perumahan Akan Dipasangi Plang KPK, REI NTB : Pengembang Bingung

Mataram (ekbisntb.com) - Real Estate Indonesia (REI) Provinsi NTB meminta untuk dipanggil para pengembang perumahan yang akan dipasangi pelang oleh Komisi Pemberantasan Korupsi (KPK). Ketua REI Provinsi NTB, H. Heri Susanto mengatakan, pada prinsipnya pengembang mengapresiasi dan akan ikut aturan, karena ada empat hal yang perlu di sampaiakn. Diantaranya, belum...

Karyawan Perumahan Cabut Spanduk Peringatan KPK

Mataram (ekbisntb.com) - Karyawan perumahan PT. Royal Property mencabut spanduk peringatan yang dipasang Komisi Pemberantasan Korupsi pada, Rabu 12 Juni 2024.Pantauan ekbisntb.com, tim dari KPK bersama Dinas Perumahan dan Kawasan Pemukiman dan Satuan Polisi Pamong Praja Kota Mataram, bergerak mulai pukul 14.40 WITA. Tim Korsup KPK menuju pengembang perumahan...

REI NTB : Iuran Tapera Lebih Bermanfaat dari Biaya Merokok

Mataram (ekbisntb.com)-Real Estate Indonesia (REI) Provinsi NTB mendukung rencana pemerintah meluncurkan Tabungan Perumahan Rakyat (Tapera) untuk pembiayaan kepemilikan rumah. Program ini dianggap sangat efektif untuk membantu Masyarakat Berpenghasilan Rendah (MBR) untuk memiliki rumah.Ketua REI Provinsi NTB, H. Heri Susanto mengatakan, jika iuran Tapera dipotong sebesar Rp2,5 persen dari total...

REI NTB Berharap Presiden dan Wapres Terpilih Melanjutkan Program Rumah Subsidi

Mataram (Ekbis NTB) - Para pengusaha property di Provinsi NTB menyampaikan selamat atas penetapan Presiden dan Wakil Presiden terpilih, Prabowo Subianto dan Gibran Rakabuming pada kontestasi pemilu 2024. Dengan latar belakang kedua calon penerus pemimpin negeri ini sebagai pengusaha, diharapkan kebijakan-kebijakan yang akan dibuat tidak menyulitkan dunia usaha.Ketua Real...