Dibuka Ratusan Lowongan Bekerja di Turki
Lombok (ekbisntb.com) - Kepala Dinas Tenaga Kerja dan Transmigrasi (Disnakertrans) Provinsi NTB, I Gede Putu Aryadi, S.Sos., MH menyampaikan lowongan bekerja di negara Turki yang dapat diisi oleh SDM-SDM NTB.
Gede Aryadi mengatakan, baru saja menerima surat izin untuk merekrut sebanyak 400 calon pekerja di Turki untuk sektor pariwisata dan...
Pemprov NTB Mulai Uji Coba Program Makan Siang Gratis Berbahan Dasar Ikan
Lombok (ekbisntb.com) - Pemerintah Provinsi NTB melalui Dinas Kelautan dan Perikanan memulai uji coba makan siang gratis kepada anak-anak sekolah, menggunakan menu dengan bahan baku ikan.
Dinas Kelautan dan Perikanan Provinsi NTB menyediakan sebanyak 400 nasi kotak, dibagikan kepada dua sekolah dilingkungan Balai Benih Ikan (BBI) Kumbung, Kecamatan Narmada, Kabupaten...
Serikat Pekerja Nasional NTB Dorong Percepatan Penetapan UMP 2025
Lombok (ekbisntb.com) - Ketua Dewan Pimpinan Daerah Serikat Pekerja Nasional (SPN) NTB, Lalu Wira Sakti mendorong penetapan Upah Minimum Provinsi(UMP) 2025 dilakukan secepatnya. Dorongan ini muncul karena penetapan UMP yang awalnya mulanya dilakukan hari ini, 21 November 2024 diundur sampai dengan tanggal waktu yang tidak ditentukan.
“Penetapan kenaikan upah itu...
BJPS Ketenagakerjaan NTB Serahkan Manfaat Kepesertaan Sebesar Rp42 Juta Kepada Ahli Waris Seorang Pedagang
Lombok (ekbisntb.com) - Karyawan BPJS Ketenagakerjaan (BPJamsostek) Provinsi NTB menyerahkan santunan Jaminan Kematian (JKM) kepada ahli waris dari Kasiyadi yang meninggal dunia beberapa waktu lalu.
Penyerahan santunan ini dilakukan di Dusun Dasan Utama, Desa Sesela, Kecamatan Gunung Sari, Kabupaten Lombok Barat dan didampingi oleh Sapriadi selaku Agen Perisai BPJS Ketenagakerjaan.
Agen...
Disdag NTB Gelar Pasar Lelang Komoditas Agro Terakhir Tahun 2024
Lombok (ekbisntb.com) - Bidang Pengembangan Perdagangan Dalam Negeri (PPDN) pada Dinas Perdagangan Provinsi NTB menggelar kegiatan pasar lelang komoditas agro ke IV. Pasar lelang kali ini menjadi kegiatan pasar lelang penutup yang dilaksanakan tahun 2024 ini.
Pasar lelang ke IV digelar di Hotel Fave Mataram, 20 November 2024. Puluhan pengusaha...