spot_img
26.5 C
Mataram
BerandaTopikNaik

Tag: Naik

Tarif Parkir akan Naik

Lombok (ekbisntb.com) – Dinas Perhubungan Kota Mataram mengklarifikasi bahwa target retribusi parkir pada anggaran pendapatan dan belanja daerah (APBD) tahun 2025 mengalami kenaikan dari Rp15,5 miliar menjadi Rp18 miliar. Proyeksi kenaikan target dengan asumsi menaikkan tarif retribusi parkir. “Kertas kerja sudah kita serahkan melalui UPT Perparkiran ke TAPD,” kata...

Harga Hewan Kurban di Lotim Minimal Rp 13 Juta Per Ekor

Selong (ekbisntb.com) - Menjelang Hari Raya Idul Adha, harga hewan kurban melejit. Harga satu hewan yang memenuhi syarat untuk korban saat ini di Kabupaten Lombok Timur (Lotim) tembus Rp 12-13 juta per ekor untuk ras Bali. Sedangkan sapi eksotik tembus Rp 16-20 juta per ekor. Amaq Hen, petani di Desa...

Harga Emas Antam Naik Rp5.000 Jadi Rp1,338 Juta Per Gram

Jakarta (Ekbis NTB) - Harga emas batangan PT Aneka Tambang Tbk (Antam) yang dipantau dari laman Logam Mulia, Rabu pagi, naik sebesar Rp5.000 per gram, sehingga menjadi Rp1.338.000 per gram. Sebelumnya, harga emas batangan berada di posisi Rp1.333.000 per gram pada Selasa 28 Mei 2024. Adapun harga jual kembali (buyback) emas...

Harga Daging Sapi di Lombok Tengah Naik Jelang Idul Adha

Praya (Ekbis NTB) – Dinas Perindustrian dan Perdagangan Kabupaten Lombok Tengah menyatakan harga kebutuhan pokok seperti daging sapi naik menjelang hari raya Idul Adha 1445 hijriah. "Harga daging sapi Rp130 ribu per kilogram atau naik dari harga sebelumnya Rp120 ribu per kilogram," kata Sekretaris Dinas Perindustrian dan Perdagangan Kabupaten Lombok...

Jelang Idul Adha, Harga Bapok Naik di Pasaran

Mataram (Ekbis NTB) - Menuju lebaran Idul Adha, beberapa harga bahan pokok naik di pasaran. Mulai dari daging ayam, telur, gula, bawang, bahkan beras mengalami kenaikan harga. Dari semua bahan pokok tersebut, yang paling tinggi kenaikannya adalah daging ayam. Sebelumnya, daging ayam dijual Rp32.000-Rp35.000/kg, sekarang naik menjadi Rp42.000/kg. Kabid Bakpoting kota Mataram,...