26.5 C
Mataram
BerandaTopikITDC

Tag: ITDC

ITDC Gandeng Investor Spanyol, Kembangkan Villa Premium di Mandalika

  Praya (Suara NTB)– InJourney Tourism Development Corporation (ITDC) dan PT SAPO Development Lombok, yakni perusahaan penanaman modal asing yang berelasi dengan grup investor asal negara Spanyol, menandatangani Land Utilization and Development Agreement (LUDA) perjanjian pemanfaatan dan pengelolaan lahan untuk Lot KGH1 dan KGH2 di KEK Mandalika. PT SAPO Development Lombok...

Tiket Gratis Bagi Warga Lingkar Sirkuit Diduga Diperjualbelikan

Lombok (ekbisntb.com) -Program pemberian tiket nonton MotoGP Mandalika gratis bagi warga lingkar kawasan The Mandalika oleh InJourney Tourism Development Corporation (ITDC) diduga disalahgunakan oleh sejumlah oknum yang tidak bertanggung jawab. Dengan memperjualbelikan tiket yang semestinya diterima oleh warga lingkar kawasan The Mandalika tersebut.Menyikapi hal itu ITDC pun telah menurunkan...

Semarakkan Hari Kemerdekaan, ITDC Hadirkan Balapan Internasional

Lombok (ekbisntb.com) - Perayaan hari kemerdakaan tahun ini bakal berlangsung lebih semarak di kawasan The Mandalika. Selain telah menyiapkan parade gendang beleq pada 17 Agustus 2025 mendatang, InJourney Tourism Development Corporation (ITDC) selaku pengelola kawasan The Mandalika bakal menggelar tiga ajang balap seru. Mulai dari Mandalika Racing Series (MRS)...

ITDC Gelar Festival Rakyat Perkuat Pengembangan UMKM Lokal

Lombok (ekbisntb.com) – InJourney Tourism Development Corporation (ITDC) menghadirkan festival rakyat atau Mandalika Suka-Suka yang menggabungkan musik, seni, kuliner dan budaya lokal sebagai bagian dari strategi mempererat hubungan dengan masyarakat dan meningkatkan pengembangan usaha mikro kecil dan menengah (UMKM). "Event perdana Mandalika Suka-Suka digelar pada 31 Agustus 2025 di area...

ITDC tetap libatkan warga lokal di ajang MotoGP Indonesia 2025

Lombok (ekbisntb.com) – Injourney Tourism Development Corporation (ITDC) menyatakan ajang MotoGP Indonesia 2025 di Sirkuit Pertamina Mandalika, Nusa Tenggara Barat (NTB) tetap melibatkan warga lokal dalam penyelenggaraan ajang balap kelas dunia sekaligus mengasah keterampilan kerja berstandar internasional. "Pendaftaran volunteer dibuka pada 4–9 Agustus 2025, dan kesempatan ini terbuka bagi siapa saja yang ingin bergabung...