Penarikan Dana Haji, Kemenag Tak Bisa Intervensi Jemaah
MENUNAIKAN ibadah haji menjadi impian semua umat Muslim, sehingga pendaftaran ibadah haji terus bertambah setiap hari, termasuk di Provinsi NTB. Namun banyak pula masyarakat yang menarik kembali dana hajinya dengan beragam alasan, salah satunya karena masalah usia. Setelah menarik dana, kemudian jemaah memilih menunaikan ibadah umrah.
Berdasarkan data dari Badan...
BPKH Sayangkan, Banyak Warga Membatalkan Haji
BADAN Pengelola Keuangan Haji (BPKH) menyayangkan banyaknya calon jemaah haji yang membatalkan berangkat ke tanah suci untuk melaksanakan ibadah besar. Provinsi NTB menempati urutan ke tujuh jumlah calon jemaah haji yang membatalkan haji, karena berbagai alasan.
Sebagaimana disampaikan Amri Yusuf, Anggota Badan Pelaksana Bidang Akuntansi dan Keuangan Badan Pengelola Keuangan...
AMPHURI Akui Ada Bujuk Rayu PL pada Calon Jemaah Haji
ASOSIASI Muslim Penyelenggara Haji dan Umrah Republik Indonesia (AMPHURI) meminta kepada calon jemaah haji untuk menahan keinginan menarik dana hajinya, jika hanya untuk sekedar berumrah. Tidak hanya itu, ada oknum-oknum Petugas Lapangan (PL) dari travel umrah di lapangan yang diduga melakukan bujuk rayu kepada calon jemaah untuk berumrah, ketimbang...
Beragam Alasan Tarik Dana Haji
ADA banyak alasan atau motif masyarakat di Indonesia, termasuk di NTB menarik dana hajinya. Yang pertama yaitu masalah ekonomi, terutama pasca Covid-19. Pada pelaksanaan haji tahun 2022 dan 2023, ekonomi masyarakat stagnan bahkan banyak yang tak memiliki perpenghasilan. Sehingga saat moment pelunasan haji, banyak yang tak mampu melunasinya.
Pengasuh Ponpes...
Menunggu Puluhan Tahun, Banyak Pendaftar Haji Pilih Umrah
Mengerjakan haji bagi yang mampu merupakan rukun Islam yang ke lima. Karena merupakan rukun Islam, banyak umat Islam yang ingin melaksanakan ibadah haji, meski harus antre hingga puluhan tahun. Namun, banyak juga yang tidak bisa menunggu sampai puluhan tahun dan memilih melaksanakan umrah terlebih dahulu, setelah itu, baru pergi...