12 Ekor Sapi Dilaporkan Mati, Ratusan Kelelahan Akibat Antrean Panjang di Gili Mas
Lombok (ekbisntb.com) - Sebanyak 12 ekor sapi dilaporkan mati akibat kelelahan di Pelabuhan Gili Mas, Lombok Barat, sejak antrean panjang truk pengangkut sapi dari Bima dan Dompu menumpuk tanpa kejelasan jadwal keberangkatan kapal. Ratusan sapi lainnya kini dalam kondisi melemah, membuat para petani dan penggembala dilanda kecemasan mendalam.
Di tengah...
Kapal Pesiar AIDAstella Bawa 2.000 Wisatawan Singgah di Gili Mas
Lombok (ekbisntb.com) - Kapal Pesiar AIDAstella bersandar di Pelabuhan Gili Mas, Lembar, Lombok Barat (Lobar), Rabu 5 Februari 2025. Kapal pesiar terbesar ini membawa sekitar 2.000 penumpang yang mayoritas berasal dari Jerman.
Hal tersebut disampaikan Kepala Bidang Pemasaran Pariwisata Dinas Pariwisata (Dispar) Irman Sumantri saat memantau langsung kedatangan kapal pesiar...
2025, 28 Kapal Pesiar Dijadwalkan Singgah di Gili Mas Lembar
Jumlah kapal pesiar yang dijadwalkan bersandar di di Pelabuhan Gili Mas Lembar semakin bertambah. Tahun 2025 ada 28 kapal pesiar yang dijadwalkan bersandar membawa ribuan wisatawan. Sebagaimana surat yang diterima dari pihak Pelindo terkait pemberitahuan jadwal kedatangan kapal pesiar, ada 28 kapal pesiar yang sudah dijadwalkan singgah.
Kepala Bidang Pemasaran...
Touring ASN Pemprov NTB, Pj Gubernur dan Forkopimda Tanam Pohon di BIZAM dan Periksa...
Lombok (ekbisntb.com) – Menyambut peringatan Hari Ulang Tahun (HUT) Korpri ke 53 dan HUT NTB ke 66 tahun 2024, Pemprov NTB menggelar sejumlah kegiatan. Salah satu di antaranya Touring Aparatur Sipil Negara (ASN) yang diisi dengan penanaman 500 pohon di Bandara Internasional Zainuddin Abdul Madjid (BIZAM) Lombok Tengah dan...
Jadikan Gili Mas Pelabuhan Ekspor-Impor, Dishub Minta Siapkan Komoditas NTB
Lombok (ekbisntb.com) - Kepala Dinas Perhubungan (Dishub) provinsi NTB, H. Lalu Mohamad Faozal mengatakan selain difungsikan sebagai tempat berlabuh kapal pesiar, Pelabuhan Gili Mas juga difungsikan sebagai pelabuhan perdagangan ekspor-impor.
Fasilitas untuk pariwisata Gili Mas dinilai sudah sangat cukup. Namun, untuk peti kemas masih bertahap. Hal ini karena fasilitas untuk...