Tidak Pengaruhi Ekspor NTB
KEBIJAKAN tarif impor yang dikenakan ke 180 negara termasuk Indonesia oleh Presiden Amerika Serikat, Donald Trump tidak mempengaruhi ekspor vanili organik NTB ke negara tersebut.
Kepala Dinas Perdagangan, Baiq Nelly Yuniarti mengatakan pihak buyer tetap mengimpor komoditas vanili organik NTB meskipun Trump menaikkan tarif impor dan bea masuk hingga 32...
Maret 2025, Komoditas Ekspor NTB Paling Banyak ke Amerika Serikat
Lombok (ekbisntb.com) - Nilai ekspor Provinsi NTB Bulan Maret 2025 sebesar 6,28 juta Dolar AS mengalami penurunan sebesar 13,76 persen jika dibandingkan dengan ekspor Bulan Februari 2025 sebesar 3,8 juta Dolar AS. Jika dibandingkan dengan periode yang sama pada tahun 2024, nilai ekspor Provinsi NTB Bulan Maret 2025 mengalami...
Peningkatan Ekspor Produk Lokal, Terkendala Keterbatasan Bahan Baku dan Kontinuitas
Lombok (ekbisntb.com) - Dinas Perindustrian Provinsi NTB menargetkan semakin banyak produk lokal yang bisa diekspor ke luar negeri. Sebab masih banyak komoditas ekspor yang masih berupa barang mentah. Namun demikian, ada beberapa kendala yang masih dihadapi oleh NTB. Salah satunya keterbatasan bahan baku dan kontinuitas.
Kepala Dinas Perindustrian Provinsi NTB...
Impor NTB Menurun Tajam, Ekspor Mengalami Kenaikan
Lombok (ekbisntb.com) – Impor Provinsi Nusa Tenggara Barat (NTB) mengalami penurunan tajam pada Februari 2025. Berdasarkan data Badan Pusat Statistik (BPS) NTB yang dirilis Senin, 17 Maret 2025, nilai impor NTB tercatat sebesar US$ 13,82 juta, turun 63,73 persen dibandingkan Januari 2025 yang mencapai US$ 38,12 juta.
Sementara itu, ekspor...
WFA Diberlakukan, Balai Mutu KKP NTB Tetap Layani Ekspor Komoditas Kelautan dan Perikanan
Lombok (ekbisntb.com) – Meskipun sistem Work From Anywhere (WFA) mulai diterapkan di lingkungan Kementerian Kelautan dan Perikanan (KKP), pelayanan bagi calon eksportir komoditas kelautan dan perikanan tetap berjalan tanpa hambatan.
Plt. Kepala Balai Mutu KKP NTB, H. M. Farchan, memastikan bahwa kebijakan ini tidak mengurangi kualitas pelayanan. Sistem piket telah...