spot_img
26.5 C
Mataram
BerandaTopikBeras

Tag: Beras

Mentan Sebut Stok Beras 2,2 Juta Ton Aman Hingga Lebaran

Jakarta (ekbisntb.com) - Menteri Pertanian (Mentan) Andi Amran Sulaiman menyebutkan bahwa stok beras saat ini tercatat sebanyak 2,2 juta ton dipastikan aman hingga Lebaran Idul Fitri 2025/1446 Hijriah. "Kita syukuri, harga-harga di bulan suci Ramadhan relatif stabil dan stok beras di Bulog saat ini mencapai 2,2 juta ton” kata Mentan...

Mentan Segera Cek Pengusaha Beras Nakal Ubah Kemasan Medium ke Premium

Jakarta (ekbisntb.com) - Menteri Pertanian (Mentan) Andi Amran Sulaiman menegaskan pihaknya segera melakukan pengecekan terhadap pengusaha yang terindikasi mengubah kemasan beras medium menjadi kemasan premium, yang merugikan konsumen di Indonesia. Amran di Jakarta, Rabu, mengatakan bahwa pihaknya telah mendeteksi adanya indikasi praktik pengubahan kemasan beras medium jadi premium. "Sudah, di beberapa...

Tak Melaut akibat Cuaca, Pemda KLU Gelontorkan Beras CPP Kepada 2094 KK Nelayan

Lombok (ekbisntb.com) - Pemda Lombok Utara menggelontorkan bantuan beras cadangan pangan pemerintah kepada nelayan di 5 kecamatan, Senin 24 Maret 2025. Total penerima bantuan beras pada momen ramadhan kali ini sejumlah 2094 KK yang tersebar di 22 dari 43 desa yang ada di KLU. Pada penyaluran Senin kemarin, Pemda menyerahkan...

Kemendag Temukan Sembilan Pelaku Usaha Beras Kurangi Takaran

Jakarta (ekbisntb.com) - Kementerian Perdagangan (Kemendag) menemukan sembilan pelaku usaha yang mengurangi takaran beras, sehingga tidak sesuai dengan label pada kemasan. Direktur Jenderal Perlindungan Konsumen dan Tertib Niaga (Dirjen PKTN) Kemendag Moga Simatupang mengatakan selama Januari hingga Maret 2025 telah ditemukan sembilan pelaku usaha dari berbagai daerah di Indonesia. "2025, ada...

Optimalkan Stok Beras Nasional, NTB Targetkan 180 Ribu Ton

Lombok (ekbisntb.com) - Pemprov NTB berkomitmen dalam mengoptimalkan pengadaan beras dan gabah nasional dengan target dapat menyerap 180.600 ton sampai bulan April tahun ini. ‘’Pertemuan dengan mitra dan pemangku kebijakan ini menjadi momentum awal terciptanya swasembada beras agar negara tidak lagi mengimpor beras tapi mengandalkan potensi dalam negeri,’’ ujar...