spot_img
26.5 C
Mataram
BerandaTopikAnggur

Tag: Anggur

Hasil Rapid Test Anggur Muscat Negatif, Bapanas Terus Perkuat Pengawasan Keamanan Pangan

HASIL rapid test yang dilakukan oleh Badan Pangan Nasional (Bapanas)/National Food Agency (NFA) selaku Otoritas Kompeten Keamanan Pangan (OKKP) bersama dinas yang menangani pangan di daerah selaku OKKPD menunjukkan bahwa anggur Shine Muscat di peredaran aman dikonsumsi. Namun demikian, Kepala Badan Pangan Nasional/National Food Agency (NFA) Arief Prasetyo Adi meminta...

Masyarakat Harus Tetap Selektif dan Terapkan PHBS dalam Konsumsi Buah

PRODUK anggur jenis Shine Muscat asal China masih menyita perhatian publik setelah adanya informasi kandungan residu pestisida berlebihan pada jenis anggur tersebut yang beredar di Thailand. Pemerintah Thailand menyebutkan terdapat 23 dari 24 sampel anggur ini yang mengandung residu pestisida di atas ambang batas aman yang dapat ditoleransi berdasarkan aturan...

Heboh Soal Anggur Impor, Bapanas Dorong Konsumsi Buah Lokal

Lombok (ekbisntb.com) - Badan Pangan Nasional/National Food Agency (NFA) bersama Dinas yang menangani urusan Pangan Provinsi selaku Otoritas Kompeten Keamanan Pangan Daerah (OKKPD) melakukan uji cepat (rapid test) terhadap residu pestisida anggur Shine Muscat. Plh. Deputi Penganekaragaman Konsumsi dan Keamanan Pangak Yusra Egayanti dalam keterangan resmi, Kamis, 31 Oktober 2024...