Darurat Sampah, PUPR Sebut Sembalun Wajib Miliki Tempat Pengelolaan
Lombok (ekbisntb.com) - Wilayah Kecamatan Sembalun saat ini mengalami darurat sampah. Belum ada sistem penanganan. Mengingat hal itu, Kecamatan Sembalun segera akan dibangunkan Tempat Pengolahan Sampah Terpadu (TPST). Masalah sampah Sembalun diakui sudah cukup pelik. Dinas Pekerjaan Umum dan Penataan Ruang (PUPR) Lotim menegaskan Sembalun ini memang wajib memiliki...
Anggaran Bulanan Jadi Tanggung jawab Eksekutif
PENGELOLAAN sampah menjadi isu utama yang perlu segera diselesaikan, terutama terkait kebijakan pemerintah. Anggota Komisi III DPRD Kota Mataram, Ismul Hidayat menekankan pentingnya kebijakan yang menyeluruh agar masalah sampah dapat ditangani secara efektif. Selama ini pemberian bantuan kendaraan roda tiga pengangkut sampah kepada lingkungan-lingkungan terkesan belum mencerminkan asas keadilan.
Dia...
Sembalun Darurat Sampah, Perlu Ada Solusi Cepat
Lombok (ekbisntb.com) - Wilayah Kecamatan Sembalun saat ini sedang dihadapkan pada masalah sampah. Terbilang masalah sampah ini sudah cukup darurat, karena belum ada solusi penanganan masalah sampah tersebut. Warga tidak tahu kemana harus membuang sampah.Mertawi, salah satu tokoh masyarakat Sembalun menyatakan diperlukan solusi segera untuk menangani masalah sampah. Sembalun...
Bebani Daerah, Lobar Bayar Rp800 Juta hingga Rp1 Miliar Buang Sampah di TPAR Kebon Kongok
Lombok (ekbisntb.com) - Pemkab Lombok Barat (Lobar) membayar Rp800 juta hingga Rp1 miliar untuk biaya pembuangan sampah di Tempat Pembuangan Akhir (TPA) Regional yang ada di Desa Kebon Kongok Kecamatan Gerung. Kendati TPA ini berlokasi di Lobar dan menampung sampah dari dua daerah, Lombok Barat dan Kota Mataram.
"Meski TPA...
DLH Mataram Jalin Kerjasama Gali Potensi Pendapatan dari Sampah
Lombok (ekbisntb.com) – Dinas Lingkungan Hidup Kota Mataram meningkatkan peluang kerja sama untuk menggali potensi pendapatan daerah melalui jasa penanganan pengangkutan sampah di kota itu.
Kepala Bidang Persampahan Dinas Lingkungan Hidup (DLH) Kota Mataram Vidi Partisan Yuris Gamanjaya di Mataram Kamis mengatakan, kerja sama penanganan sampah tersebut ditawarkan ke sejumlah...




