15 WNA China Diduga Menambang Emas Ilegal di Sekotong Kantongi Kitas legal
Lombok (ekbisntb.com) - Kepala Seksi Tekhnologi Informasi dan Komunikasi Keimigrasian Kantor Imigrasi Kelas I TPI Mataram, Heri Sudiono membeberkan status 15 orang WNA asal China yang diduga melakukan penambangan emas illegal di Sekotong, Lombok Barat berstatus legal atau resmi.
Seluruhnya memiliki izin tinggal terbatas (kitas) investor selama setahun, mereka baru...
BPJPH bahas kerja sama jaminan produk halal dengan delegasi China
Jakarta (Ekbis NTB) - Badan Penyelenggara Jaminan Produk Halal (BPJPH) Kementerian Agama membahas kerja sama pengembangan produk halal dengan delegasi Pemerintah China sebagai upaya penguatan jaminan promosi produk halal baik di dalam maupun luar negeri."Hari ini kami menerima delegasi Pemerintah China yang berkunjung ke BPJPH, dalam rangka memperkuat kerja...